Teks Selamat Jalan Bapak Perdamaian
Struktur teks
|
Paragraf
|
Orientasi
|
Paragraf ke-1
|
Urutan Peristiwa
|
-
Paragraf ke-2 ( Dunia bersedih atas kepergian
tokoh besar perjuangannya )
-
Paragraf ke-3 ( Ia mendapat penghargaan bergensi
pada tahun 1993, dan kehormatan dan penghormatan dari masyarakat dunia. )
-
Paragraf ke-4 ( Banyak Kepala negara yang
menghadiri upacara penghormatan beliau di stadiun FNB, Soweto Afsel 10
Desember 2013)
-
Paragraf ke-5 ( Ia dimakamkan dengan adat Xhosa di
Desa Qunu pada tanggal 15 Desember 2013)
-
Paragraf ke-6 ( Jenazahnya disemayamkan selama
tiga hari di Union Buildings Di Pretoria )
|
Reorientasi
|
Tidak ada
|
B.
Kaidah Kebahasaan
Teks “Selamat Jalan Bapak Perdamaian”
No.
|
Kaidah
|
Bentuk
|
Alinea
|
1.
|
Pronomina
|
-
Nya
-
Seorang
-
Ia
-
Dia
|
-
Alinea 1 baris ke-3, Alinea 2 baris ke-4 dan ke-5,
Alinea 3 baris ke-4, Alinea 5 baris ke-2, Alinea 6 baris ke-1
-
Alinea 2 baris
ke-3
-
Alinea 5 baris
ke-2
-
Alinea 6 baris
ke-2
|
2.
|
Verba Material
|
-
Mengalir
-
Meraih
-
Menghadiri
-
Memberikan
-
Menghabiskan
|
-
Alinea 2 baris ke-1
-
Alinea 2 baris ke-4
-
Alinea 4 baris ke-1
-
Alinea 4 baris ke-6
-
Alinea 5 baris ke-2
|
3.
|
Verba Relasional
|
-
Menentang
-
Menolak
-
Menjadi
|
-
Alinea 3 baris ke-2
-
Alinea 3 baris ke-2
-
Alinea 6 baris ke-2
|
4.
|
Konjungsi Temporal
|
-
Sejak
-
Setelah
-
Sebelumnya
-
Kemudian
|
-
Alinea 4 baris ke-8
-
Alinea 5 baris ke-4
-
Alinea 6 baris ke-1
-
Alinea 4 baris ke-9
|
5.
|
Kalimat Simplek
|
-
Mengalir
-
Menentang
-
Meraih
-
Menghadiri
-
Memberikan
-
Menghabiskan
-
Menjadi
|
-
Alinea 2 baris ke-1
-
Alinea 3 baris ke-2
-
Alinea 3 baris ke-4
-
Alinea 4 baris ke-1
-
Alinea 4 baris ke-6
-
Alinea 5 baris ke-2
-
Alinea 6 baris ke-2
|
6.
|
Kalimat Kompleks
|
-
Menjadi, Menentang
-
Bersalaman, Bersapa, Tersenyum
|
-
Alinea 3 baris ke-1 sampai 2
-
Alinea 4 baris ke-9
|
Semoga artikel diatas dapat membantu anda yang sedang kesulitan mengerjakan tugas. Terima kasih sudah mampir..,
0 comments:
Posting Komentar